Untuk memudahkan pebisnis online dalam mengelola seluruh kegiatan penjualan di platform online, dibutuhkan sebuah solusi praktis agar jualan tetap maksimal dan efektif. SIRCLO Store hadir sebagai solusi jualan online melalui website toko online, marketplace (Shopee, Bukalapak, Tokopedia, Lazada, Blibli, Zalora, dan Zilingo), serta WhatsApp yang dapat dikelola dalam satu dasbor.Â
Maksimalkan kesempatan untuk bisa jualan online dengan fitur-fitur unggulan SIRCLO Store yang mudah dikelola. Dengan bergabung di SIRCLO Store, kamu dapat menikmati layanan Instagram Shopping, Facebook Pixel, Tiktok Ads, Google Analytics dan beragam layanan pembayaran hingga jasa pengiriman tanpa dikenakan biaya tambahan. Jadikan proses pengelolaan toko online dan proses transaksi mudah dengan solusi website dari SIRCLO Store.Â
Jualan Tanpa Batas dengan SIRCLO Store
Pada bulan Juni ini, SIRCLO Store memberikan penawaran khusus untuk kamu yang ingin berjualan dengan website toko online. Dalam rangka selebrasi ulang tahun SIRCLO yang ke-8, kamu bisa berlangganan website toko online SIRCLO Store dengan harga spesial!:
Promo Berlangganan SIRCLO Store Spesial SIRCLO’s 8th Anniversary
Basic Plan | Professional Plan |
Berlangganan Basic Plan 3 bulan | Berlangganan Professional Plan 3 bulan |
Rp500.000* |
Rp2.500.000* |
*Harga di atas sudah termasuk PPN 10%
Dengan berlangganan SIRCLO Store sekarang, kamu juga bisa mendapatkan berbagai benefit menarik lainnya:
- GRATIS domain senilai Rp200.000 selama 1 tahun
- Kelola penjualan di marketplace (Shopee, Bukalapak, Tokopedia, Lazada, Blibli, Zalora, dan Zilingo) TANPA batas pesanan dan BEBAS biaya transaksi selama Juni 2021
- Konsultasi penggunaan fitur & training eksklusif dengan tim SIRCLO
Promo berlangsung hingga 30 Juni 2021.
Yuk, kembangkan bisnis online-mu dengan toko online SIRCLO Store. Penawaran terbatas. Klik di sini untuk mulai sekarang atau hubungi kami melalui WhatsApp untuk informasi lebih lanjut.
Tentang SIRCLO
Dimulai pada tahun 2013, SIRCLO adalah perusahaan solusi e-commerce terdepan di Indonesia yang membantu brands berjualan online. SIRCLO menawarkan solusi yang terbagi menjadi 2 kategori utama, yaitu solusi entrepreneur dan enterprise. Pada kategori entrepreneur, SIRCLO menawarkan platform pengelolaan toko online UMKM untuk berjualan di 3 platform yang berbeda (website, marketplace, chat commerce), yaitu SIRCLO Store. Pada kategori enterprise, SIRCLO menawarkan layanan e-commerce enabler secara end-to-end melalui SIRCLO Commerce dan solusi pengembangan teknologi omnichannel melalui ICUBE by SIRCLO.
SIRCLO telah melayani lebih dari 100.000 brands untuk mengembangkan bisnisnya secara online, seperti ATS The Label, Benscrub, Evete Naturals, Namaste Organic, This Is April dan Heytimmy Kidswear, serta dipercaya oleh brands ternama seperti Unilever, Reckitt Benckiser, KAO, L’Oréal, dan Levi’s. Berlokasi di Green Office Park 1, The Breeze (BSD – Serpong), hari ini SIRCLO memiliki 700 karyawan serta perwakilan yang berbasis di Bandung, Yogyakarta dan Surabaya.
Lihat informasi selengkapnya mengenai SIRCLO di www.sirclo.com.Â
Related posts:
Pada umumnya selain sebagai platform yang memberikan informasi mengenai bisnismu, website juga menja...
Seperti yang telah kita ketahui, berbisnis dapat dilakukan melalui media apapun, salah satunya media...
Tahun 2020 merupakan tahun duka saat semua orang banyak menghabiskan waktunya di rumah. Hal ini berp...