Setelah bisnis ritel sukses, apa yang seharusnya dilakukan pengusaha? Ini bukan berarti kamu bisa berhenti mengembangkan bisnismu. Jika kamu sudah […]
Ritel dan E-tail: Ada Apa dengan Keduanya?
Ritel offline mampu bertahan karena masih banyak konsumen yang lebih memilih untuk datang ke toko dan melihat produk sebelum membelinya. Namun dengan adanya e-tail, konsumen kini memiliki akses untuk membeli produk ritel dengan cepat dan mudah melalui internet.